-->

PV dan Visual Baru Benriya Saitou-san Isekai ni Iku, Anime Isekai Baru

author photo Juli 22, 2022
Anime isekai baru, Benriya Saitou-san, Isekai ni Iku (Handyman Saitou in Another World) merilis PV dan visual baru yang menampilkan Saitou dan lainnya.


Benriya Saitou-san, Isekai ni Iku akan dirilis pada Januari 2023. C2C (studio dari SukaSuka) akan memproduksi anime bersama staf, Kubooka Toshiyuki (sutradara dari Majo no Tabitabi), Ihara Kenta (komposer seri dari Mieruko-chan), Tanabe Youko (desainer karakter), Imaizumi Yuuichi (direktur suara dari Jashin-chan Dropkick), dan Oosumi Tomotaka (komposer musik dari SD Gundam World Heroes).

Pemeran dalam seri ini adalah Kimura Ryouhei (Saitou), Touyama Nao (Lafanpan), Fairouz Ai (Raelza), dan Cho (Morlock).

Benriya Saitou-san, Isekan ni Iku didasarkan pada manga oleh Ichitomo Kazutomo, yang diserialisasikan di situs web ComicWalker pada Oktober 2018 dan memiliki 7 volume pada Juli 2022.


Source: Benriya Saitou-san, Isekai ni Iku Official Anime Twitter (1), (2)

This post have 0 komentar


:) :( hihi :-) :D =D :-d ;( ;-( @-) :P :o -_- (o) :p :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (y) (f) x-) (k) (h) cheer lol rock angry @@ :ng pin poop :* :v 100

Next article Next Post
Previous article Previous Post

Advertisement